Jumat, 06 Mei 2011

Install Firefox 4 di Ubuntu 10.10


Posted by Chaerul Umam on 11/04/2011

Bagi pengguna ubuntu yang pengen upgrade firefoxnya menjadi firefox versi 4, ada cara yang paling mudah. yaitu melalui ppa repository. caranya kita tinggal masuk terminal, kemudian jalankan perintah2 berikut :

sudo add-apt-repository ppa:mozillateam/firefox-stable
sudo apt-get update
sudo apt-get install firefox ubufox
sekarang buka firefoxnya, Applications -> Internet -> Firefox
selamat.. firefox 4 sudah terinstal.. :)

1 komentar:

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. Punky Blog - All Rights Reserved
Proudly powered by Blogger